Skip to main content

Posts

Featured

Bukan Wadah Titipan

SEKRETARIS Komisi IV DPRD Kota Mataram, Fuad Sofian Bamasaq, SH., menegaskan bahwa anggota dewan bukan wadah titipan. Penegasan ini guna menjawab masih adanya mindset dari masyarakat bahwa anggota dewan bisa segala-galanya. Terlebih pada saat PPDB (penerimaan peserta didik baru). Masa PPDB ini menjadi cukup rawan bagi para anggota dewan karena ada saja masyarakat yang hendak menitipkan anaknya di sekolah tertentu melalui tangan anggota dewan. "Jadi dewan itu bukan wadah titipan," tegasnya kepada Suara NTB di DPRD Kota Mataram, Senin (3/7). Dikatakan Fuad, dewan menginginkan bagaimana agar anak - anak yang bersekolah sesuai dengan kemampuannya. Sebab, kalau anak - anak dititipkan di sekolah tertentu, akan berdampak langsung pada anak itu sendiri. Karena belum tentu anak yang bersangkutan dapat mengikuti pelajaran dengan baik di sekolah itu. Oleh karena itu, ia mengimbau kepada orang tua agar tidak memaksakan kehendaknya. "Jadi jangan orang tuanya yang se

Latest Posts

Laksanakan Perda parkir

Tidak Cukup hanya Waduk

Normalisasi Sungai Unus

Pertahankan Prestasi WTP

Optimalkan Sumber PAD

Siap Tindaklanjuti Aduan Terkait THR

Manajemen Pengelolaan Aset Perlu Ditingkatkan

Gotong Royong Harus Jadi Gaya Hidup

Harus Dibatasi

Apresiasi Fraksi-Fraksi DPRD Kota Mataram